26 Agustus 2024 | Kegiatan Statistik
Survei Kerangka Sampel Area (KSA) adalah salah satu jenis kegiatan pendataan rutin di BPS Kabupaten Wonogiri. Terdapat keseruan selama proses pendataan KSA di lapangan dengan berbagai macam tantangan medan yang ada.
KSA adalah survei berbasis area yang dilakukan dengan pengamatan langsung terhadap sampel segmen dan bertujuan untuk mengestimasi luasan dengan ekstrapolasi dari sampel ke populasi dalam periode yang relatif pendek (rapid estimate).
Survei KSA ini juga untuk mengetahui perkembangan fase tanaman pangan padi, serta sebagai rujukan dasar untuk sampel ubinan padi.
Berita Terkait
Pelaksanaan Survei Kerangka Sampel Area (KSA) Februari 2024
Pengawasan Pelaksanaan Survei Kerangka Sampel Area (KSA)
Refreshing Petugas Kerangka Sampel Area BPS Kabupaten Wonogiri
Pendataan Survei Harga Konsumen (SHK) Agustus 2024
Alokasi Sampel Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas) Februari 2020
Supervisi Survei KSA Jagung di Desa Gedong, Kecamatan Ngadirojo
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Wonogiri (Statistics of Wonogiri Regency)Jl. Pelem II No. 8 Wonogiri 57612 Telp (0273) 321055
Faks (0273) 321055
E-Mail : bps3312@bps.go.id
Tentang Kami