Vaksin Covid-19 Untuk Seluruh Pegawai BPS Kabupaten Wonogiri - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Wonogiri

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) melalui link : http://s.bps.go.id/3312skd

Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu dapat melalui PUSPA (Pusat Pengaduan dan Pelayanan Data) WA 0851-7590-3312, email wonogirikab@bps.go.id dengan subject Permintaan Data, dan akses ke pst.bps.go.id

BPS Kabupaten Wonogiri No KKN, No Gratifikasi

Vaksin Covid-19 Untuk Seluruh Pegawai BPS Kabupaten Wonogiri

Vaksin Covid-19 Untuk Seluruh Pegawai BPS Kabupaten Wonogiri

15 Maret 2021 | Kegiatan Statistik


Pada hari Senin tanggal 15 Maret 2021 diadakan pemberian Vaksin Covid-19 kepada seluruh pegawai BPS Kabupaten Wonogiri. Vaksinasi dilaksanakan di GOR Wonogiri. Pemberian Vaksin di Kabupaten Wonogiri ini merupakan pemberian tahap 2 yang sasarannya adalah ASN Pelayanan publik. Sebelumnya penyuntikan tahap pertama sudah dilakukan di tempat yang sama pada tanggal 25 Februari 2021.

Sebelum dilakukan penyuntikan vaksin Covid-19, pihak penerima vaksin menjalani pemeriksaan awal berupa cek suhu tubuh dan cek tekanan darah. Bagi yang suhu tubuhnya di atas 37,5 o C atau tekanan darah di atas 180/110 mmHg maka pemberian vaksin Covid-19 ditunda. Setelah dinyatakan lolos baru bisa dilakukan penyuntikan vaksin Covid-19. Vaksin Covid-19 diberikan kepada orang yang benar-benar dalam keaadaan sehat. 
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Wonogiri (Statistics of Wonogiri Regency)Jl. Pelem II No. 8 Wonogiri 57612 Telp (0273) 321055

Faks (0273) 321055

E-Mail : bps3312@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik